Cara Cek Nomor HP Sendiri All Operator

Cara Cek Nomor HP Sendiri All Operator
Handphone, Warg4NET - Anda lupa atau tidak hafal dengan nomor hp Anda sendiri? Tenang, inilah cara cek nomor HP sendiri di operator seperti Telkomsel, Indosat, 3, XL, Smartfren.

Saya sendiri biasanya memanfaatkan fitur yang tersedia dari smartphone tersebut dengan memasukkan dua SIM card sekaligus. Seperti contoh memasukkan kartu dari provider Telkomsel (Simpati & AS), XL, 3, Indosat, Axis. Berikut cara cek nomor hp dengan beberapa provider yang berbeda.

Cara Cek No HP Sendiri All Operator
Source Image: Portal Pulsa

Di Indonesia sendiri banyak sekali perusahaan operator seluler, seperti Telkomsel, Indosat, XL Axiata, Smartfren dll. Setiap provider mempunyai layanan unggulan masing-masing untuk menarik minat jutaan pengguna muali dari paket Internet, paket telepon, paket SMS dan tawaran menarik lainnya. Pada era sekarang, paket internet lebih banyak dicari dan diminati oleh banyak kalangan.

Banyak pengguna (termasuk saya) yang beli nomor hp hanya untuk daftar paket internet. Sayangnya, banyak dari kita yang tidak hafal atau bahkan lupa nomor hp kita sendiri. Sebenarnya mudah saja cara mengetahuinya, kita tinggal menelpon teman dan menanyakan nomor kita tersebut. Masalah muncul jika pulsa kita habis.
Lalu bagaimana solusi jika kita lupa dengan nomor HP kita?
Jangan khawatir, berikut adalah panduan cara cek nomor HP sendiri semua operator. Simak selangkapnya di bawah ini.
Baca Juga: Cara Membuat Koneksi Internet Kenceng di android dengan SSH
Cara Cek Nomor HP Sendiri Semua Operator


Cara Cek Nomor Telkomsel (Simpati & AS)
Cek No Hp kartu Telkomsel : Ketik *808# pada dialpad ponsel Anda, kemudian tekan YES atau CALL.

Cara Cek Nomor Indosat OOREDOO (IM3 & Mentari)
Cek No Hp kartu Indosat OOREDOO : Ketik *777*8# pada dialpad ponsel Anda, kemudian tekan YES atau CALL.

Cara Cek Nomor XL Axiata
Cek No Hp kartu XL Axiata : caranya ketik *123*7# kemudian pilih keterangan “Info Kartu XL” kemudian tekan YES atau CALL.

Cara Cek Nomor Axis
Cek No kartu Hp Axis : Ketik *123*7#, lalu pilih Info Nomor, kemudian kirimkan.

Cara Cek Nomor Smartfreen
Cek No Hp kartu Smartfren : Ketik *551# pada dialpad ponsel Anda, kemudian tekan YES atau CALL.

Cara Cek Nomor 3 (Three)
Cek No Hp kartu 3 (Three) : Ketik *998# pada dialpad ponsel Anda, kemudian tekan YES atau CALL.

Cara Cek Nomor Flexi
Cek No Hp kartu Flexi : Untuk Flexi berbeda dengan yang lainnya, Anda harus mengirim melalui SMS. Ketik INFO lalu kirimkan SMS ke 678.
NOTE!! : Cara diatas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan dari provider.
Demikianlah sedikit ulasan cara cek nomor HP sendiri semua operator. Jika Anda mendapati perubahan untuk melakukan cek nomor HP pada provider yang Anda gunakan, silahkan tulis di kolom komentar untuk membantu pembaca Ponselgue.com agar dapat mengetahui caranya.
Handphone

Dapatkan Tips Menarik Setiap Harinya!

  • Dapatkan tips dan trik yang belum pernah kamu tau sebelumnya
  • Jadilah orang pertama yang mengetahui hal-hal baru di dunia teknologi
  • Dapatkan Ebook Gratis: Cara Dapat 200 Juta / bulan dari AdSense

Tampilkan Komentar
Sembunyikan Komentar

0 Response to "Cara Cek Nomor HP Sendiri All Operator"

Post a Comment

Catatan Untuk Para Pengunjung
  • Mohon Tinggalkan jejak sesuai dengan judul artikel.
  • Tidak diperbolehkan untuk mempromosikan barang atau berjualan.
  • Dilarang mencantumkan link aktif di komentar.
  • Komentar dengan link aktif akan otomatis dihapus
  • *Berkomentarlah dengan baik, Kepribadian Anda tercemin saat berkomentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel